Ari septian / puisi :Penyesalan Dalam Hujan

Pengesalan dalam hujan
Milyaran air menyapaku
Lewat tetesannya yang jatuh membasahi sluruh tubuhku
Terbukalah memoriam indah dulu perna terukir bersamamu
Mengundang jutaan air sebening kristal menghiasi pipiku
Ku teringat indah senyummu menghiasi senjaku
Tanpa meminta tuk ku hiasi pagimu lewat sapa’anku
Menguatkan tanpa meminta tuk di kuatkan
Kala badai datang menerpah hidupmu
keheningan hati menamparku begitu dahsyat
Mengkoyak - moyak  jiwa dan sadarku tanpa ampun                          
Menciptakan penyesalan tiada batas
Memenjarakan ketenangan dalam jiwa
Saat ku mulai biarkan hati ini tak bertuan
Hujan ... begitu indah caramu tuk buat raga ini menggliat
Menikmati memoriam yang dahulu tercipta bersamanya
Sungguh indah caramu tuk hadirkan dia dalam penyesalanku

Ketika semua tawarkan racun dalam air gula

Ari Septian Adi Putra

Komentar

Postingan Populer